Apa yang dimaksud dengan PEMERIKSAAN LABORATORIUM ??
PEMERIKSAAN LABORATORIUM adalah suatu tindakan dan prosedus pemeriksaan khusus dengan mengambil bahan / sample dari penderita, dapat berupa urine (air kencing), darah , sputum ( dahak ), atau sample dari hasil biopsy. Pemeriksaan laboratorium dapat digunakan untuk berbagai tujuan. Yaitu :
- Skrining / uji saring adanya penyakit subklinis
- Konfirmasi pasti diagnosis
- Menemukan kemnungkinan diagnostic yang dapat menyamarkan gejala klinis
- Mengetahui ada tidaknya kelainan / penyakit yang banyak di jumpai dan potensial yang membahayakan
* Semoga bermanfaaT *
Tidak ada komentar:
Posting Komentar